Pemudik Diimbau Waspadai Jalur Rawan Longsor di Sumedang

- 10 April 2023, 15:41 WIB
Arus lalu lintas di Jalan Cadas Pangeran, salah satu jalur rawan longsor di wilayah Kabupaten Sumedang.
Arus lalu lintas di Jalan Cadas Pangeran, salah satu jalur rawan longsor di wilayah Kabupaten Sumedang. /kabar-priangan.com/DOK/

"Jadi seandainya para pemudik akan melintasi jalur-jalur tersebut harus tetap berhati-hati, apalagi kalau sedang turun hujan, hindari untuk berhenti di lokasi rawan longsor tersebut," kata Atang. 

Tak hanya itu, Kepala Pelaksana BPBD Sumedang juga mengingatkan tentang beberapa lokasi yang rawan longsor di sepanjang Jalan Tol Cisumdawu. 

Baca Juga: Bupati Sumedang Usulkan Pengelolaan Wisata untuk Bendungan Sadawarna

Khusus di sepanjang Jalan Tol Cisumdawu, kata Atang, lokasi yang rawan longsor itu biasanya sering terjadi di sekitar Blok Sirnamulya Kecamatan Sumedang Utara, atau di jalur seksi 2. 

"Malah di sepanjang jalan seksi 4 sampai 6 Tol Cisumdawu juga harus tetap kita waspadai, soalnya jalur itu kan masih baru jadi masih rawan terjadi longsor," tutur Atang.

Sebagai upaya pencegahan, tambah Atang, BPBD Sumedang, dalam waktu dekat akan mengintensifkan pemantauan ke lokasi-lokasi rawan longsor di jalur mudik lebaran.***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah