Jenuh Bekerja? Berikut 10 Rekomendasi Cafe di Sumedang yang Nyaman untuk Nongkrong dan Ngopi Bareng Teman

- 9 November 2023, 08:36 WIB
Ilustrasi berkumpul bersama teman teman di salah satu cafe Sumedang sebagai sarana pelepas penat dikala bekerja.* /Instagram/@sarvaracoffe
Ilustrasi berkumpul bersama teman teman di salah satu cafe Sumedang sebagai sarana pelepas penat dikala bekerja.* /Instagram/@sarvaracoffe /

2. Prime Coffe

Prime Coffe merupakan salah satu cafe yang terletak di jalan Prabu Gajah Agung No.01, Kotakaler, Kec. Sumedang Utara, Kabupaten Sumedang. Prime Coffe mempunyai tempat yang luas dengan pemandangan nya yang indah menjadi nilai plus untuk datang dan berkunjung ke cafe ini.

3. Amala Coffe

Amala Coffe merupakan cafe yang terletak di jalan Prabu Geusan Ulun No.97a, Kotakulon, Kec. Sumedang Sel., Kabupaten Sumedang,Amala Coffe menyediakan banyak varian menu baik makanan atau minuman yang beragam, harga yang ditawarkan juga relatif murah cocok bagi kantong pelajar.

Baca Juga: 10 November Diperingati Sebagai Hari Pahlawan, Apakah Libur? Berikut Sejarah dan Informasi Lengkapnya

4. Plumeria Cafe & Creative Space

Plumeria Cafe & Creative Space berada di jalan Cikuda No.37, Cileles, Kec. Jatinangor, Kabupaten Sumedang,tempat ini menyuguhkan pemandangan yang indah.Ketika anda mengunjungi tempat ini anda dapat melihat hamparan persawahan milik warga yang berada di dekat area cafe ini.

5. D’Riez Caffe

D’Riez Caffe berada di jalan Cikuda No.37, Cileles, Kec. Jatinangor, Kabupaten Sumedang,Bagi anda yang mencari cafe dengan suasana yang membawa ingatan nostalgia mungkin cocok untuk datang ke tempat ini sebab cafe ini dikonsep dengan bangunan dan hiasan bernuansa jaman dahulu.

Baca Juga: Jadwal Acara ANTV Kamis 9 November 2023: Tayang Bhagya Lakshmi, Mayavi dan Film Horor Pusaka Penyebar Maut

Halaman:

Editor: Firda Aini Nadi Sanniyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah