15+ Tempat Wisata Kuliner di Bandung untuk Bukber, Intip Harga Paket Makanan hingga Lokasinya di Sini!

- 20 Maret 2024, 12:26 WIB
Jangan lewatkan rekomendasi tempat wisata kuliner di Bandung untuk bukber berikut ini.
Jangan lewatkan rekomendasi tempat wisata kuliner di Bandung untuk bukber berikut ini. /Instagram.com/@boemimitoha/

Berbagai makanan hadir mulai dari bakso, mie ayam, seafood, nasi padang, masakan khas Sunda sampai makanan internasional semua ada di sini. Harga makanan di lokasi ini mulai dari Rp20.000. Paskal Food Market terletak di Jalan Pasir Kaliki Nomor 25-27, Kelurahan Jeruk, Kecamatan Andir, Kota Bandung, Jawa Barat.

4.Tjendana Bistro

Tjendana Bistro hadir dengan konsep rumah makan alam pedesaan yang tenang dan nyaman dimana kamu dapat mendengar suara musik etnik diberangi dengan suara gemericik air yang begitu menenangkan.

Mango Chicken menjadi menu andalan dari restoran ini untuk menikmati paket bukber kamu perlu menyiapkan uang mulai dari Rp100.000 untuk beberapa orang. Tjendana Bistro terletak di Jalan Sukajadi No.181, Cipedes, Kecamatan Sukajadi, Kota Bandung, Jawa Barat.

Baca Juga: 15+ Tempat Wisata Kuliner di Tasikmalaya untuk Bukber, Intip Harga Paket Makanan Hingga Lokasinya di Sini

5.Tempat Wisata Punclut

Tempat Wisata Punclut sama seperti Paskal Food Market yang dimana kamu dapat menjumpai banyak rekomendasi tempat dan stand makanan yang pas untuk kamu makan saat bukber.

Tempat bukber yang hits dan terkenal di lokasi ini adalah Sarae Hills, Dago Bakery dan Angkringan de BlankOn.Harga makanan di tempat wisata Punclut ini mulai dari Rp20.000. Tempat Wisata Punclut terletak di  Pagerwangi, Jalan Punclut, Ciumbuleuit, Cidadap, Kota Bandung, Jawa Barat.

6.Rumah Makan Boemi Mitoha

Mencari rekomendasi tempat bukber dengan rasa autentik? Cobalah untuk datang ke Rumah Makan Boemi Mitoha yang dimana disini kamu  bisa mencoba banyak masakan khas Sunda dengan cita rasa yang khas.

Menu paket bukber di Rumah Makan Boemi Mitoha mulai dari Rp40.000 saja. Rumah Makan Boemi Mitoha terletak di Jalan Ciliwung No.15, Cihapit, Kecamatan Bandung Wetan, Kota Bandung, Jawa Barat.

Baca Juga: 4 Tempat Wisata Kuliner Cafe di Garut yang Cocok Untuk Bukber Bareng Besti, Nomor 4 Instagramable Banget!

7.Gyu Kaku

Gyu Kaku menjadi tempat yang pas untuk kamu bukber dengan nuansa ala negeri Jepang, disini kamu bisa mencoba banyak sajian menu BBQ dengan daging pilihan. Terdapat dua pilihan menu paket mulai dari menu reguler atau premium.

Halaman:

Editor: Helma Apriyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x