Ide Kue Kering Lebaran Simpel, Kue Bawang Abon Mudah dan Murah. Inilah Bahan dan Cara Membuatnya!

- 11 April 2023, 11:49 WIB
Kue Bawang Abon.
Kue Bawang Abon. /Instagram/@bakershouse.id/

Bahan B:
- 250 gram tepung terigu protein rendah
- ½ sdt kaldu jamur atau penyedap rasa
- ¼ sdt garam
- 45 gram Gula halus
- 25 gram susu bubuk

Baca Juga: 5 Jurusan Sepi Peminat di UPI, Sebagai Rekomendasi Pilihan Kedua dengan Peluang Masuk Besar Via UTBK SNBT 2023

Bahan C:
- Biskuit Marie (haluskan dengan blender)

Cara membuat Kue Bawang Abon:

1. Goreng bawang merah yang sudah diiris tipis sampai emas kecokelatan atau golden brown.

2.Lalu sisihkan di atas kertas/tissue penyerap minyak. Jika bawang goreng sudah tiris dan kadar minyak berkurang, campurkan dengan abon dan blender halus. Sisihkan. Jika menggunakan bawang goreng siap pakai gunakan 40 gram.

Baca Juga: 5 Tempat Wisata di Banjar yang Lagi Hits 2023, Cocok Jadi Spot Ngabuburit Bareng Teman. Berikut Destinasinya!

3. Dalam wadah lain, campurkan tepung terigu, kaldu jamur atau penyedap rasa, garam, gula halus, susu bubuk.

4. Kemudian tuangkan minyak goreng bekas menggoreng bawang merah ke dalam adonan kering secara perlahan sambil diaduk merata dan uleni hingga adonan mudah dipulung atau dibulatkan. Pastikan adonan jangan terlalu lembek atau terlalu kering.

5. Campurkan bawang goreng dan abon yang sudah diblender halus kedalam adonan aduk rata kemudian bulatkan adonan dengan ukuran sedang. Lakukan sampai adonan habis. Setelah itu panaskan oven di 150 derajat celsius dalam waktu 10 menit.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah