Dibandingkan Tahun-tahun Sebelumnya, Peringatan Hari Jadi Kabupaten Ciamis Tahun Ini Beda

- 7 Juni 2022, 22:46 WIB
Wakil Bupati Ciamis Yana D Putra bersama Ketua DKM Masjid Agung Ciamis Wawan S Arifien serta jemaah pengajian Al-Mar'atu Sholihah seusai acara doa bersama di Masjid Agung Ciamis, Kabupaten Ciamis, Selasa 7 Juni 2022.*
Wakil Bupati Ciamis Yana D Putra bersama Ketua DKM Masjid Agung Ciamis Wawan S Arifien serta jemaah pengajian Al-Mar'atu Sholihah seusai acara doa bersama di Masjid Agung Ciamis, Kabupaten Ciamis, Selasa 7 Juni 2022.* /Kabar-Priangan.com/Istimewa

Ditambahkan Yana, hal yang paling penting adalah bagaimana mengimplementasikan ilmu yang didapat untuk menebarkan kebaikan dan syi'ar Islam. "Atas nama Pemerintah Kabupaten Ciamis beserta jajaran, saya ucapkan terima kasih atas doa terbaik untuk Kabupaten Ciamis," ucapnya.

"Semoga Kabupaten Ciamis menjadi kabupaten yang Baldatun thoyyibatun warabbun ghofur," ucap mantan anggota DPRD Ciamis dari PAN itu.*

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah