Bupati Garut Lepas Prajurit Yonif Raider 303 Bertugas di Wilayah Papua

- 9 Agustus 2022, 18:02 WIB
Bupati Garut lepas pemberangkatan Satgas Satuan Organik Batalyon Infanteri (Yonif) Raider 303/Setia Sampai Mati (SSM) Kostrad ke wilayah Papua.
Bupati Garut lepas pemberangkatan Satgas Satuan Organik Batalyon Infanteri (Yonif) Raider 303/Setia Sampai Mati (SSM) Kostrad ke wilayah Papua. /kabar-priangan.com/Dindin Herdiana/

Selain itu, bupati juga berpesan kepada para personil pasukan Yonif ini untuk bisa menjalin hubungan baik dengan tokoh masyarakat, tokoh agama, kepala suku, maupun yang lainnya yang berada di wilayah penugasan Provinsi Papua. 

Baca Juga: Warisan Turun Temurun, Tradisi Ampih Pare di Garut Harus Tetap Dilestarikan

Ia juga mengingatkan untuk selalu mengutamakan kewaspadaan dan keselamatan, baik personil maupun materil.

"Berangkat dengan 450 personil pulangpun harus lengkap dengan 450 personil," ujarnya. ***

 

 

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah