Jajal 7 Tempat Wisata Kuliner di Tasikmalaya untuk Menikmati Libur Akhir Tahun, Dijamin Gabakal Bosen!

- 26 Desember 2022, 09:18 WIB
Sate taichan, salah satu menu yang ada di Rumah Sate Mang Iwa di Tasikmalaya.
Sate taichan, salah satu menu yang ada di Rumah Sate Mang Iwa di Tasikmalaya. /instagram/@deecoarts/

Baca Juga: Jadwal Acara RCTI Senin 26 Desember 2022: Live Duel Piala AFF 2022 Brunei Darussalam vs Timnas Indonesia

Menu yang ditawarkan di Teras Jajan Tasikmalaya sangat bervariasi, mulai dari dari soto, bakso, nasi timbel, aneka sambal, lauk goreng hingga daging sapi.

Pelayananya pun sangat baik, tersedia tempat parkir yang cukup memadai untuk mobil dan motor. Lokasi tempatnya sangat strategis dan cocok dikunjungi saat siang ataupun malam hari.

Lokasinya berada di Jln. Veteran No.81, Nagarawangi, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat.

Baca Juga: Liburan Tahun Baru ke Pangandaran Lewat Jalan Rawan Kecelakaan, Ini Sejarahnya Disebut Tepungkanjut di Banjar

4. Bakso Wong Cilik

Salah satu bakso yang bisa dikunjungi saat libur akhir tahun sambil menikmati bakso, Bakso Wong Cilik menjadi rekomendasi tempatnya.

Bakso ini memiliki rasa yang spesial dengan beragam variasi. Dari menu cukup variatif, diantaranya ada pilihan menu bakso urat, bakso isi daging, baso mercon dan lainnya.

Baksonya pun benar-benar sangat terasa dagingnya, untuk kaldu daging sapinya sangat gurih, mienya tebal dan dibuat sendiri sehingga memiliki rasa yang nikmat dan khas.

Baca Juga: Musim Libur, Pengunjung Taman Wisata Jans Park di Jatinangor Sumedang Membludak

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah