5 Tempat Wisata Kuliner Malam di Bandung Paling Populer, Cocok Dikunjungi saat Tahun Baruan!

- 30 Desember 2022, 08:20 WIB
Aneka dimsum, salah satu jajanan yang ada di Kawasan Dipatiukur, Bandung.
Aneka dimsum, salah satu jajanan yang ada di Kawasan Dipatiukur, Bandung. /instagram/@eatheray_/

4. Kawasan Cibadak

Kawasan Cibadak meerupakan tempat wisata kuliner di Bandung yang bisa memanjakan lidah Anda dengan aneka pilihan kuliner yang lezat.

Di tempat wisata kuliner Kawasan Cibadak ini para penjual menjajakan semua dagangannya menggunakan gerobak.

Tempat kuliner ini sangat cocok dikunjungi pada saat malam tahun baruan sambiljalan-jalan.

Baca Juga: Cocok untuk Bersantai, Inilah 5 Rumah Makan di Tasikmalaya Berkonsep Saung Lesehan Ala Pedesaan

5. Sudirman Street Food

Tempat wisata kuliner malam di Bandung yang terakhir yaitu ada Sudirman Street Food.

Layaknya sebuah rumah makan tradisional yang berkonsep outdoor, Sudirman Street Food menjadi salah satu tempat wisata kuliner yang populer di Bandung Jawa Barat.

Di sepanjang jaln Anda dapat menemukan gerobak dan stand para penjual yang menjajakan aneka jajanan kekinian.

Baca Juga: Pedas Nikmat! Berikut 9 Wisata Kuliner Seblak di Tasikmalaya yang Hits di Kalangan Pelajar dan Mahasiswa

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah