5 Tempat Wisata di Bekasi yang Murah, Instagramable, dan Bagus untuk Foto. Nomor 4 Gratis!

- 13 Februari 2023, 16:47 WIB
Pemandangan Situ Rawa Gede KPPL saat malam hari.
Pemandangan Situ Rawa Gede KPPL saat malam hari. /Instagram/@fahmymdi_

Baca Juga: 5 Tempat Wisata di Bogor yang Lagi Hits dan Sudah Buka Pagi, Nomor 3 Dekat Stasiun!

Di sini, para pengunjung bisa melakukan aktivitas seperti memancing, rekreasi, atau mengelilingi danau dengan perahu motor.

Informasi yang didapatkan, pengunjung dikenakan biaya tiket hanya Rp10 ribu saja untuk menikmati keindahan alam.

2. Taman Kota Bekasi

Taman Kota Bekasi menjadi pilihan favorit saat akhir pekan yang biasa dikunjungi oleh wisatawan di Bekasi.

Taman Kota Bekasi terletak di Jl Veteran, Margajaya, Kecamatan Bekasi Selatan, Kota Bekasi Jawa Barat.

Baca Juga: 10 Cara Mencari Siaran TV Digital Set Top Box Secara Manual

Kawasan ini dilengkapi dengan jalan setapak yang bisa dinikmati dengan menghirup udara segarnya. Juga terdapat bangku untuk bersantai.

Tak hanya itu, jika ingin sambil menyantap kuliner, di sekitar kawasan ini banyak penjual jajanan sederhana yang bisa dibeli.

3. Situ Rawa Gede KPPL

Halaman:

Editor: Dian Maldini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah