Ranita Dewi : Kuliah Subuh Melatih Anak Pembiasaan Ibadah di Waktu Subuh

- 17 April 2021, 09:36 WIB
Anak-anak peserta kuliah subuh di masjid Gajahbarang Desa Ciawang, Sabtu, 17 April 2021 berebut tanda tangan pengisi materi.
Anak-anak peserta kuliah subuh di masjid Gajahbarang Desa Ciawang, Sabtu, 17 April 2021 berebut tanda tangan pengisi materi. /kabar-priangan.com/Teguh Arifianto/

Ia pun berharap selain perubahan akhlaq anak, kuliah subuh sama pentingnya adalah melatih anak disiplin terhadap waktu. Pasalnya waktu yang paling berat dalam melaksanakan ibadah salat bagi anak adalah subuh, sehingga dengan kegiatan kuliah subuh selama Ramadan ini menjadi pembiasaan ibadah subuh, baik solat maupun mengaji.

"Di pesantren kan seperti ini. Bangun dini hari, salat tahajud dilanjutkan mengaji sampai adzan subuh. Usai salat isi kajian keagamaan dan terus berulang hingga menjadi pembiasaan,"ucap Ranita.***

 

Halaman:

Editor: Teguh Arifianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah