Bencana Alam Kembali Landa Desa Karyamandala Salopa, Tebing Longsor Tutupi Akses Jalan

- 23 November 2021, 17:54 WIB
Masyarakat dan petugas bahu-membahu membersihkan material longsoran tebing tanah yang menimbun akses jalan Desa Karyamandala Kecamatan Salopa Kabupaten Tasikmalaya, Selasa 23 November 2021.*
Masyarakat dan petugas bahu-membahu membersihkan material longsoran tebing tanah yang menimbun akses jalan Desa Karyamandala Kecamatan Salopa Kabupaten Tasikmalaya, Selasa 23 November 2021.* /kabar-priangan.com/Aris Mohamad Fitrian

Kapolsek Salopa AKP Pengki Rizwan menambahkan, selain longsor menimpa jalan, jembatan sepanjang 10 meter di Kampung Cikembang juga terputus akibat sungai meluap disebabkan hujan intensitas tinggi. Kini warga telah membuat jembatan sarurat meski hanya dari batang bambu.

"Putusnya jembatan sepanjang 10 meter tersebut akibat sungai yang meluap. Untuk kebutuhan darurat, kemarin langsung dipasang bambu agar jembatan itu bisa dilewati warga," kata Pengki.*

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah