5 Tempat Wisata Kuliner di Bogor yang Lagi Hits dan Viral 2023, Ada yang Mirip dengan Kintamani Bali Loh!

- 24 Februari 2023, 16:38 WIB
Suasana tempat wisata kuliner Highlanders Cafe Sentul, salah satu cafe di Bogor yang pas dikunjungi saat libur akhir pekan.
Suasana tempat wisata kuliner Highlanders Cafe Sentul, salah satu cafe di Bogor yang pas dikunjungi saat libur akhir pekan. /instagram/@highlanders_sentul/

Selain restoran, di tempat ini juga ada penginapan, kolam renang dan juga sungai yang berada di tengah alam.

Baca Juga: 5 Kegiatan Asyik di Tempat Wisata Taman Dobo Kota Banjar, dari Spot Mancing hingga Jogging Track

Aneka menu kuliner yang ada disini terdiri dari makanan khas Nusantara seperti mie goreng, nasi liwet, es kopi susu, kelapa muda, dan sebagainya.

Lokasi Pendopo Ciherang berada di Karang Tengah, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

5. Pasir Angin Pas

Di tempat ini Anda bisa memesan aneka minuman kopi dan sajian khas menu Nusantara yang sangat lezat, selain itu dilengkapi juga dengan suasana alam yang menyejukkan.

Baca Juga: Lirik Lagu Tenda Biru, Hits dari Desy Ratnasari yang Digadang-gadang Maju Calon Jabar 1 pada Pemilu 2024

Mayoritas tempat duduk yang ada di Pasir Angin Pas yaitu area outdoor yang dikelilingi pohon pinus yang rimbun.

Namun jika cuaca sedang tak bersabat, Anda tak perlu khawatir, karena di sini juga menyediakan tempat duduk di area indoor.

Lokasi Pasir Angin Pas berada di Jalan Haji Sobari Raya RT 02 RW 03 Kp. Babaakan Sirna, tepatnya di belakang Learning Center Bumi CIMB Niaga, Pasir Angin, Megamendung, Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah