5 Tempat Wisata Kuliner di Tasikmalaya Hits dan Familyable. Sajikan Masakan Khas Sunda, Ini Rekomendasinya

- 14 Agustus 2023, 09:52 WIB
Suasana tempat wisata kuliner Raja Kastrol di Tasikmalaya yang familyable.
Suasana tempat wisata kuliner Raja Kastrol di Tasikmalaya yang familyable. /instagram/@rajakastrol/

Baca Juga: Contoh Pidato Singkat 17 Agustus, Kobarkan Semangat 45 di Era Modernisasi

Lokasi tempat wisata kuliner Bale Balong berada di Jalan Raya Cigantang Nomor 49 Kecamatan Mangkubumi, Tasikmalaya, jawa Barat. Tepatnya di samping Puskesmas Mangkubumi Tasikmalaya.

4. Kampung Swasana

Tempat kulineran di Tasikmalaya yang satu ini terbilang baru. Meskipun baru, aneka menu makanan khas Sunda yang disajikan disni pastinya tak kalah menggugah selera dari rumah makan lain yang ada di Tasikmalaya.

Untuk menu makanan yang ditawarkan di sini pun cukup lengkap. Selain itu, di sini juga menyediakan aneka kopi.

Baca Juga: Hadir di Menara Kujang Sapasang, Artis Cantik ini Diminta Bupati Sumedang Promosikan Wisata Jatigede

Lokasinya berada Jl. Yudanegara, Yudanagara, Kec. Cihideung, Kab. Tasikmalaya, Jawa Barat. Tepatnya di sebrang Hotel Santika Tasikmalaya.

5. Saung Adilla

Saung Adilla ini merupakan salah tempat wisata kuliner yang menyajkan aneka masakan khas Sunda. Tempat makannya sangat nyaman untuk kulineran sambil bersantai.

Saung lesehan berjajar dan mengelilingi kolam ikan, terdapat pula hamparaan sawah di sampingnya, sehingga membuat suasana di tempat ini sangat asri.

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah