Prihatin Atas Tragedi Kanjuruhan, Warga Garut Gelar Doa Bersama

- 4 Oktober 2022, 07:46 WIB
Sejumlah kalangan masyarakat Garut terutama para pecinta olah raga sepak bola, menggelar doa bersama untuk para korban tragedi di Stadion Kanjuruhan Malang.
Sejumlah kalangan masyarakat Garut terutama para pecinta olah raga sepak bola, menggelar doa bersama untuk para korban tragedi di Stadion Kanjuruhan Malang. /kabar-priangan.com/Aep Hendy/

Ia pun berharap semua pihak bisa mengambil banyak pelajaran dari kejadian tersebut. Jangan sampai kejadian yang tak diharapkan itu terulang, apalagi di Garut.

Abah Dede meminta para pecinta sepak bola Garut khususnya para bobotoh agar bisa belajar banyak dari peristiwa Kanjuruhan. Ia pun mengingatkan pentingnya menjaga keselamatan diri serta orang lain dalam setiap kegiatan termasuk saat menonton pertandingan sepak bola.

Doa bersama dipimpin Aipda Umar Taofik, dari Satbinmas Polres Garut. selain Kapolres, hadir pula Wakapolres Kompol Yopi Mulyawan, Kasat Lantas AKP Undang Syaripudin, Kasat Intel AKP Tito Bintoro, serta sejumlah PJU Polres Garut lainnya.***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah