Kasus Dugaan Korupsi Reses dan BOP di Lingkup DPRD Garut akan Diperiksa Kejaksaan

- 5 Oktober 2022, 18:29 WIB
Sejumlah awak media, Rabu, 5 Oktober 2022 nampak berkumpul di halaman Kantor Kejari Garut setelah mendengar informasi pihak Kejari memanggil mantan Ketua DPRD Garut periode 2014-2019 terkait kasus korupsi reses dan BOP.
Sejumlah awak media, Rabu, 5 Oktober 2022 nampak berkumpul di halaman Kantor Kejari Garut setelah mendengar informasi pihak Kejari memanggil mantan Ketua DPRD Garut periode 2014-2019 terkait kasus korupsi reses dan BOP. /kabar-priangan.com/Aep Hendy/

Ia menyampaikan keduanya diperiksa kaitan dengan kasus dugaan korupsi reses dan BOP DPRD Garut tahun anggaran 2014-2019. Yosef menegaskan jika pihaknya masih terus melakukan penyidikan terkait kasus tersebut. 

Kegiatan pemeriksaan pun diintensifkan setelah pihaknya melakukan penggeledahan di kantor DPRD Garut beberapa waktu lalu.

“Setelah kami melakukan penggeledahan, setidaknya kami sudah memeriksa sekitar 25 orang yang terdiri dari mantan anggota DPRD Garut dan Sekretariat Dewan. Lima dari Sekretariat Dewan, sisanya mantan anggota DPRD termasuk unsur pimpinan DPRD Garut,” ucap Yosef.***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah