Tim Kemendagri Dorong Percepatan Realisasi APBD dan Pengendalian Inflasi

- 23 Maret 2023, 15:46 WIB
Direktur Jenderal (Dirjen) Bina Keuangan Daerah (Keuda) Agus Fatoni saat Monev Realisasi APBD dan Maksimalkan Pengendalian Inflasi.
Direktur Jenderal (Dirjen) Bina Keuangan Daerah (Keuda) Agus Fatoni saat Monev Realisasi APBD dan Maksimalkan Pengendalian Inflasi. /kabar-priangan.com/DOK/

Selain itu, dengan percepatan realisasi belanja APBD, uang beredar di masyarakat, ekonomi berkembang, daya beli masyarakat meningkat, dan pembangunan dapat berlangsung dengan cepat.

Baca Juga: Desa Pangadegan, Wakili Sumedang Lomba Apresiasi Kampung KB Tingkat Provinsi Jabar

"Sehingga masyarakat dapat merasakan perbaikan pelayanan publik, pelaksanaan pembangunan, dan merasakan kehadiran pemerintah dan kehadiran negara," katanya.

Sementara itu, untuk pengendalian inflasi di daerah, Fatoni mengimbau agar daerah menjaga pasokan dan harga bahan makanan. Selain itu, daerah juga diminta ikut mengendalikan pasar, dan tidak ragu menggunakan Belanja Tidak Terduga (BTT) untuk memenuhi kebutuhan masyarakat. Inflasi harus dijadikan fokus utama, sama halnya ketika menangani Covid-19. 

"Penanganan inflasi harus diberlakukan sama ketika kita menangani Covid 19, dengan keseriusan tersebut, inflasi dapat kita kendalikan," ungkapnya.***

Halaman:

Editor: Nanang Sutisna


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x