Daftar Lengkap UMP 2024 di 38 Provinsi, Ini Alasan Kementerian Ketenagakerjaan Kenaikannya Hanya Tipis

- 23 November 2023, 20:11 WIB
Ilustrasi UMP 2024.*/Antara/Yusuf Nugroho
Ilustrasi UMP 2024.*/Antara/Yusuf Nugroho /

26. Sulawesi Tenggara: Naik 4,6 persen
Dari Rp2.758.984 pada 2023 menjadi Rp2.885.964 untuk 2024

27. Sulawesi Utara: Naik 1,67 persen
Dari Rp3.485.000 pada 2023 menjadi Rp 3.545.000 untuk 2024

28. Sulawesi Selatan: Naik 1,45 persen
Dari Rp3.385.145 pada 2023 menjadi Rp3.434.298 untuk 2024

29. Gorontalo: Naik 1,19 persen
Dari Rp2.989.350 pada 2023 menjadi Rp3.025.100 untuk 2024

30. Sulawesi Barat: Naik 1,5 persen
Dari Rp2.871.794 pada 2023 menjadi RP2.914.958 untuk 2024

31. Maluku Rp2.812.827 (belum menaikkan)*  

32. Maluku Utara: Naik 7,5 persen
Dari Rp2.976.720 pada 2023 menjadi Rp3.200.000 untuk 2024

33. Papua: Naik 4.14 persen
Dari Rp3.864.696 pada 2023 menjadi Rp 4.024.270 untuk 2024

34. Papua Barat: Naik 3.38 persen,
Dari Rp3.282.000 pada 2023 menjadi Rp3.393.000 untuk 2024

Halaman:

Editor: Arief Farihan Kamil


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah