5 Rekomendasi Wisata Kuliner Bakso Aci Favorit di Garut yang Terkenal Enak dan Lezat

- 7 November 2023, 13:41 WIB
Salah satu baso aci di Garut yang rasanya enak dan lezat.
Salah satu baso aci di Garut yang rasanya enak dan lezat. /Instagram/@basoaciceuimas_/

3.Bakso Aci Maleer Alkaromah

Bagi kamu pencinta pedas sangat recomended banget untuk coba bakso aci ini. Terdapat berbagai varian menu yang disajikan seperti bacil ceker, bacil tulang, bacil cuanki, bacil bakso, dan lain-lain yang bisa kamu cicipi langsung. Dengan harga yang terjangkau kamu sudah bisa menikmati bakso aci yang rasanya menggugah selera.

Lokasi Jalan H Hasan Arif Nomor 22, Sukasenang, Kecamatan Banyuresmi, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

4.Bakso Aci Pelangi

Salah satu bakso aci paling enak didaerah garut dengan tekstur nya yang kenyal dan gurih. Selain rasanya yang enak tempat ini juga menyajikan banyak pilihan yang bisa kamu coba sesuai dengan selera. Dengan harga yang terjangkau kamu sudah bisa menikmati bakso aci ini dengan rasa yang enak dan pas dilidah. Cocok dinikmati bareng keluarga atau teman saat sedang mampir ke Garut.

Lokasi Jalan Bratayuda Nomor 135, Kota Kulon, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

Baca Juga: Inilah 5 Rekomendasi Wisata Kuliner Bakso di Bandung yang Terkenal Enak dan Lezat

5.Bakso Aci Merapi

Bakso aci merapi menyediakan banyak pilihan topping yang bisa kamu coba sesuai dengan selera. Rasa bakso acinya yang mantap dan menggugah selera cocok untuk para pencinta pedas. Bakso aci ini memberikan sensasi lebih untuk kamu yang suka makanan pedas, dengan harga yang terjangkau kamu sudah bisa menikmati rasa bakso aci dengan cita rasa yang otentik.

Lokasi Jalan Otista Nomor 127, Langensari, Kecamatan Tarongong Kaler, Kabupaten Garut, Jawa Barat.

Itulah lima rekomendasi bakso aci di Garut yang bisa kamu cicipi langsung saat sedang berkunjung kesini. Bagi kamu para pencinta makanan pedas wajib sekali mencoba bakso aci yang telah direkomendasikan karena selain rasanya yang menggugah selera dan menyegarkan. Bakso aci juga dapat dijadikan oleh-oleh untuk dibagikan kepada teman atau keluarga. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Helma Apriyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah