Krengsengan, Variasi Nikmat Menu Olahan Daging Kurban. Simak Resepnya di Sini

- 19 Juni 2023, 11:18 WIB
Menu krengsengan daging.
Menu krengsengan daging. /topwisata/

KABAR PRIANGAN - Sajian krengsengan adalah masakan yang umum ditemukan di Jawa Timur, Jawa Tengah, dan Yogyakarta. Menunya kaya akan rempah dan bercita rasa manis dengan kuah kental.

Paduan daging empuk bersama tumisan bawang merah, bawang putih, ketumbar, merica dan bahkan pala membuatnya begitu nikmat saat disajikan.

Menu krengsengan ini bisa jadi alternatif bagi Anda yang ingin mengolah daging kurban menjadi lebih istimewa. Memasaknya pun mudah, simak resep dan cara membuatnya di bawah ini.

Baca Juga: Kisah Perjalanan The Corrs (2): Mendapatkan Kontrak Rekaman, Sempat Ditolak di Negara Sendiri

Bahan utama krengsengan daging ala topwisata:

- 650 gram daging sapi
- 2 buah tomat merah, potong memanjang
- 3 sdm kecap manis
- 2 sdm petis udang
- 300 ml air
- 2 sdm minyak, untuk menumis

Baca Juga: Resep Oseng Sapi Jamur Enoki, Buat yang Bosan dengan Menu Gule dan Sate Olahan Daging Kurban

Bumbu halus:

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah