Kenakan Jaket Kulit 'Made In' Sukaregang, Sandiaga Uno Bangga dengan Produk Lokal asal Garut

- 24 Agustus 2021, 19:59 WIB
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengenakan jaket kulit asli Sukaregang Garut didampingi Owner Produk TAG Original Leather, Thadea Amirah Isaura (kiri).
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mengenakan jaket kulit asli Sukaregang Garut didampingi Owner Produk TAG Original Leather, Thadea Amirah Isaura (kiri). /kabar-priangan.com/ Dindin Herdiana/

Thadea yang kini masih duduk di bangku kuliah Universitas Islam Bandung tersebut menyebutkan, selain membanggakan juga merupakan suatu tantangan hasil produknya bisa dikenakan oleh salah seorang menteri.

"Tentunya kami harus mempertahankan kwalitas kulit dan juga desain model model. Saya menjamin pria maupin wanita yang mengenakan brand lokal TAG Original Leather bisa tampil lebih kece dan stylish." kata pemilik Showroom kulit di pusat kota Garut tersebut.***

 

Halaman:

Editor: Sep Sobar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah