Kuliner Legend Kadedemes, Olahan dari Kulit Singkong Khas Sumedang, Begini Resepnya!

- 22 November 2022, 15:11 WIB
Kadedemes, kuliner legend khas Sumedang terbuat dari kulit singkong.
Kadedemes, kuliner legend khas Sumedang terbuat dari kulit singkong. /Instagram/@isnawatisukendar/

KABAR PRIANGAN - Berikut ini resep makanan tradisional kadedemes, kuliner legend khas Sumedang yang terbuat dari olahan kulit singkong.

Selain singkong yang bisa diolah menjadi apa saja, ternyata kulit singkong juga bisa diolah menjadi makanan yang sangat lezat, salah satunya kadedemes.

Cara memasak kadedemes sangatlah simple, tinggal di oseng-oseng saja. Hanya saja, yang membuat prosesnya lama adalah Anda harus merendam kulit singkong terlebih dahulu sekitar 2-3 jam.

Baca Juga: Harimau dan Kuda Sering Menampakkan Diri di Cigebot Ciamis, Konon Penunggu Makam Eyang Prabu Mbah Darmo

Daripada penasaran, langsung saja simak resep kadedemes berikut ini beserta langkah-langkah pembuatannya.

Bahan-bahan:

- 400 gram kulit singkong (hanya diambil bagian dalam yang berwarna merah muda)
- 500 ml air
- 15 buah cabai rawit (iris serong)
- 6 butir bawang merah (iris)
- 4 siung bawang putih (iris)

Baca Juga: Lee Seung Gi Diduga Tak Menerima Bayaran atas Karyanya Selama 18 Tahun, Agensi: Saya Malu dan Menyesal

- 1 batang daun bawang (iris)
- 1 sendok teh gula pasir
- ½ sendok teh garam

Halaman:

Editor: Dede Nurhidayat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x